Kamis, 06 September 2012

Mengenal Input Dari Keyboard

     Di java sebenarnya ada dua metode untuk mendapatkan input dari keyboard yang pertama menggunakan Buffered Reader dan yang kedua menggunakan JOptionPane, tapi dalam artikel nie gue ngebahas yang JOptionPane aja karena JOptionPane punya banyak kelebihan dari pada yang Buffered Reader, dan saya akan sharing tiga tutorial yang pertama akan membahas pengenalan doank, yang kedua penambahan dua inputan, dan yang ketiga penanganan error atau exception, untuk lebih jelasnya ikut langkah demi langkah..selamat mencoba......semoga tulisan kecil nie bisa bermanfaat buat lho… J


Tutorial 1 (JOptionPane - Pengenalan)
Misal alur programnya, kita kasih dua inputan yang pertama digunakan untuk nama, dan yang kedua untuk inputan umur, lalu akan keluar Dialog Box yang menampilkan informasi yang kita inputkan tadi. Sederhana dulu nie masih belum ada penanganan error, nanti gue akan bahas. Untuk pengenalan JOptionPane ikuti langkah berikut ini, tapi anda harus buat class terlebih dahulu…heheh udah bisakan buat class baru di java. J

Langkah 1:

            Variabel nama nantinya akan memiliki nilai dari inputan JOptionPane-nya dan inputan JOptionPane ini harus ditampung variabel yang tipe datanya hanya String, selain itu akan error tapi, jika ingin ditampung ke variabel yang tipe datanya selain string kita harus melakukan konversi.

Langkah 2:
            Variabel ket ini akan mengolah inputan yang tadi kita inputkan, lalu si variabel ket ini akan kita tampilkan ke JOptionPane, lihat Langkah 3.

Langkah 3:

Udah selesai proses codingnya sekarang kita run, maka pertama kali akan keluar tampilan seperti ini :

 



Tutorial 2 (JOptionPane - Penjumlahan)
Pada tutorial kedua ini gw akan membuat program sederhana banget, dimana program ini akan menjumlahkan kedua angka yang kita inputkan di JOptionPane, langsung aja ikuti langkah-langkah berikut ini.

Langkah 1:


Pertama kita beri inputan JOptionPane dimana nilainya akan ditampung di kedua variabel diatas, tapi variabel diatas merupakan tipe data String jadi masih belum bisa ditambahkan, agar bisa menambahkan nilai tersebut kita harus mengkonversinya ke tipe data angka, yang gw pakek kali ini adalah int(integer), lihat Langka 2.

Langkah 2:


Pada langkah kedua nie si-variabel angka1 akan nilainya akan dirubah ke int(integer) yang semula berupa karakter, maka kita bisa melakukan operasi matematika dengan menggunakan kedua variabel diatas. 


Langkah 3:


Langkah nie gak usah gw jelasin, karena nie gampang banget,,,,

Langkah 4:


Di langkah nie kita akan mengeset pesan yang akan kita tampilkan di JOptionPane, lalu dilangkah selanjutnya kita akan menampilkan pesan ke JOption.


Langkah 5:
Jika sudah selesai langsung kita run. Dan hasilnya seperti dibawah nie..
 






Tutorial 3 (JOptionPane - Exception)

Ditutorial ketiga nie gue akan membuat exception di java maksudnya kita akan menangani error waktu program dijalankan, misalkan ditutorial yang kedua kita mengimputkan huruf maka akan keluar error, lha pesan error ini akan kita tampilkan kedalam JOptionPane, caranya ikuti langkah berikut ini.......


Langkah 1:


            Pertama kita akan membuat struktur try..catch terlebih dahulu, lalu copykan saja source code Tutorial 2 didalam strutuk try-nya bukan yang catch, maka jika sudah dicopykan hasilnya seperti langkah ke 2, tetapi sedikit ada modifikasi dibagian input. Untuk lebih jelasnya langsung cek ja langkah kedua.


Langkah 2:

Maksudnya, jika si-variabel number1 dan number2 diinputkan huruf, maka error tersebut ditangkap oleh catch dengan NumberFormatException, lalu pesan error ditampilkan lewat JOptionPane, jika sudah dan tidak ada error langsung run aja, maka hasilnya seperti dibawah nie.




Nie contoh pesan error nya....
 



 
 

Tidak ada komentar: